PWEB-2018-3-Pengaturan Theme dan Plugin CMS

Kalau kita masuk ke halaman Dashboard di situs WordPress maka akan menemui dua tombol menu yaitu Themes dan  Plugins. Secara konsep peruntukan theme dan plugin pada WordPress adalah seperti penjelasan berikut ini:

  • Theme. Pada WordPress, theme berfungsi untuk mengendalikan tampilan dari penyajian informasi.
  • Plugins. Pada WordPress, plugin berfungsi mengendalikan fitur dan behavior dari situs WordPress kita.

Theme

WordPress Themes ini digunakan untuk menambah fungsional dari segi tampilan atau layout WordPress Anda, sehingga tampilan lebih menarik lagi.

Ibaratnya seperti kostum baju, Anda dapat menggantinya agar Anda tampil dengan tampak yang berbeda, hal ini berlaku juga pada Wordpress Themes, Anda dapat menggantinya sesuai kebutuhan Anda.

Untuk mengakses WordPress Themes, silakan masuk ke Dashboard WP Admin, lalu pilih menu Appearance – Themes. Saat Anda masuk ke bagian Themes ini, Anda akan menemukan ada beberapa themes yang telah terinstall sebelumnya. Inilah themes bawaan (default) dari WordPress





Plugin

Plugins adalah sesuatu script tambahan yang dirancang untuk melakukan fungsi tertentu di Wordpress. Fungsi tambahan dari Plugin inilah yang membuat Wordpress menjadi powerful saat membuat Website. Ada begitu banyak jenis varian Plugins yang dapat ditambahkan ke WordPress untuk menambah fungsional dari Website. Setiap jenis varian Plugins memiliki fungsi spesifik yang berbeda antara satu plugin dengan yang lainnya.

Sebagai contoh, jika Website Anda ingin memiliki fungsional seperti keranjang toko online, form pemesanan atau kontak, atau ingin mengetahui berapa jumlah pengunjung yang datang di Website tersebut, maka Anda dapat install plugin tertentu sesuai fungsi tersebut. Proses intalasi plugin pun sangat mudah kurang dari 5 menit. 

Fungsi WordPress Plugins adalah memberi tambahan fungsionalitas dari WordPress Dulu, sebelum ada WordPress beserta Pluginnya, ketika Anda ingin membuat Website yang memiliki fungsi Form isian Contact Us (Hubungi Kami), Anda perlu menguasai kemampuan teknis bahasa pemrograman seperti PHP. Untuk membuatnya itu perlu waktu yang terbilang tidak sedikit.

Sekarang, dengan adanya WordPress beserta Plugins, Anda dapat membuat fungsi Form isian Contact Us secara mudah dan cepat




Contoh


Woocommerce

Plugin ini digunakan untuk menambah fitur Toko Online di WordPress Anda. Jadi apabila Anda ingin membuat toko online dengan WordPress, saya merekomendasikan Anda untuk menggunakan Woocommerce. 


WPLMS

Shopkeeper


Referensi




Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

26 komentar

komentar
September 17, 2018 at 10:22 PM delete

Nama Anggota Kelompok :
1. Yuki Yanuar Ratna
2. Nadia Hasna Luthfianita
NRP :
1. 05111740000023
2. 05111740000077
Kelas : PWEB C
Link :
Tugas 3 PWEB (Cucicuciku.com)

Reply
avatar
September 18, 2018 at 1:21 AM delete

Nama: Zico Ritonda Bahen
NRP: 05111740000064
Kelas: PWEB C
Link: http://imagi3d.com/

Reply
avatar
September 18, 2018 at 5:55 AM delete

Nama : Zaky Thariq H
NRP : 05111740000140
Kelas : PWEB C
Link : zakythr.com (Tugas 3)

Reply
avatar
September 18, 2018 at 8:55 AM delete

Nama Anggota Kelompok :
1) Ersad Ahmad Ishlahuddin
2) Anggar Wahyu Nur Wibowo

NRP Anggota Kelompok :
1) 05111740000016
2) 05111740000052

Kelas : Pemrograman Web C
Link : Tugas 3 PWEB (Tempat Menitip)

Reply
avatar
September 18, 2018 at 10:51 AM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 11:40 AM delete

Nama :
1. Jeremy Vijay Wongso (05111740000062)
2. Reza Adipatria Maranatha (05111740000186)

Kelas: Pemrograman Web C
Link : PialRose

Reply
avatar
September 18, 2018 at 5:49 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 5:53 PM delete

Nama : Adzra Zaky Haura
NRP : 05111740000037
Kelas : PWEB C
Link : Kendopreneur

Reply
avatar
September 18, 2018 at 5:56 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 5:56 PM delete

Nama :
1. Bobbi Aditya (05111740000099)
2. Bastian Farandy (05111740000190)

Kelas : Pemrogaraman Web C
Link : Rumah Bunga Widya

Reply
avatar
September 18, 2018 at 5:56 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 5:58 PM delete

Nama : Kevin Ashil Faadilah
NRP : 05111740000178
Kelas : PWEB C
Link : Visit our Gallery

Reply
avatar
September 18, 2018 at 6:00 PM delete

Nama :
1. Ifta Jihan N (05111740000034)
2. Indira Nursyamsina Hazimi (05111740000082)
Kelas : Pweb C
Link : CoKopi

Reply
avatar
September 18, 2018 at 6:30 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 6:31 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 6:33 PM delete

Nama : Ahmad Syauqi (05111740000093)
Kelas : Pweb C
Link : SapaGuru.com

Reply
avatar
September 18, 2018 at 7:42 PM delete

Nama :
1. Arini Indah Nur Fuadah
2. Ihdiannaja
NRP :
1. 05111740007003
2. 05111740007005
Kelas : PWeb C
Link : Hi Rin

Reply
avatar
September 18, 2018 at 7:43 PM delete

Nama : Karina Soraya P
NRP : 05111740000003
Kelas : PWEB - C
Link : Fashion Business

Reply
avatar
September 18, 2018 at 7:44 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 7:46 PM delete

Nama : Muhammad Harits Fadlilah
NRP : 05111740000102
Kelas : PWEB C
Link : Company Profile

Reply
avatar
September 18, 2018 at 7:46 PM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 18, 2018 at 7:55 PM delete

Nama : Carlo Win Marshal
NRP : 05111740000098
Kelas : PWEBC
Link : enlightarts.com

Reply
avatar
September 19, 2018 at 7:36 AM delete

Nama: Donny Fitrado
NRP: 05111740000171
Kelas: PWeb C
Link: dfitrado.com

Reply
avatar
September 23, 2018 at 11:00 PM delete

Nama : Yusran Hadi
NRP : 05111740000105
kelas: PWEB C
buku store

Reply
avatar
September 25, 2018 at 4:55 AM delete This comment has been removed by the author.
avatar
September 25, 2018 at 4:57 AM delete

Nama: Ghannie Wijaya
NRP: 05111640000048
Kelas: P Web C
LTV

Reply
avatar