PBKK-3-Aplikasi Pengajuan Skripsi dengan CI

PBKK-3-Aplikasi Pengajuan Skripsi dengan CI

Aplikasi web pengajuan judul skripsi merupakan sebuah aplikasi web yang dibangun dengan tujuan untuk mengganti proses pengajuan judul skripsi yang saat ini masih berjalan secara manual. 

Aplikasi web ini memungkinkan mahasiswa untuk melakukan proses pengajuan judul skripsi secara online, dari mulai mengajukan judul hingga memperolehinformasi judul yang diajukan tersebut diterima atau ditolak. 

Selain itu, pihak lain yang terlibat dalam proses pengajuan judul skripsi ini juga dapat melakukan tugasnya masing-masing tanpa perlu bertatap muka secara langsung. Aplikasi web pengajuan judul skripsi ini dibangun dengan menggunakan metode prototype dan bahasa pemrograman PHP dengan menggunakan framework CodeIgniter 

Spesifikasi

Referensi Contoh


Pembuatan tahapan aplikasi Web PPDB

PBKK-2-Pengenalan Framework Code Igniter

Codeigniter adalah sebuah framework php yang bersifat open source dan menggunakan metode MVC (Model, View, Controller). Codeigniter bersifat free alias tidak berbayar jika anda menggunakannya. Framework codeigniter di buat dengan tujuan  untuk memudahkan developer atau programmer dalam membangun sebuah aplikasi berbasis web tanpa harus membuat nya dari awal.






MVC adalah teknik atau konsep yang memisahkan komponen utama menjadi tiga komponen yaitu model, view dan controller.



Model
Model merupakan bagian penanganan yang berhubungan dengan pengolahan atau manipulasi database. seperti misalnya mengambil data dari database, menginput dan pengolahan database lainnya. semua intruksi yang berhubung dengan pengolahan database di letakkan di dalam model.

View
View merupakan bagian yang menangani halaman user interface atau halaman yang muncul pada user. tampilan dari user interface di kumpulkan pada view untuk memisahkannya dengan controller dan model sehingga memudahkan web designer dalam melakukan pengembangan tampilan halaman website.

Controller
Controller merupakan kumpulan intruksi aksi yang menghubungkan model dan view, jadi user tidak akan berhubungan dengan model secara langsung, intinya dari view kemudian controller yang mengolah intruksi.

Dari penjelasan tentang model view dan controller di atas dapat di simpulkan bahwa controller sebagai penghubung view dan model. misalnya pada aplikasi yang menampilkan data dengan menggunakan metode konsep mvc, controller memanggil intruksi pada model yang mengambil data pada database, kemudian controller yang meneruskannya pada view untuk di tampilkan. jadi jelas sudah dan sangat mudah dalam pengembangan aplikasi dengan cara mvc ini karena web designer atau front-end developer tidak perlu lagi berhubungan dengan controller, dia hanya perlu berhubungan dengan view untuk mendesign tampilann aplikasi, karena back-end developer yang menangani bagian controller dan modelnya. 

Karakteristik CodeIgniter

CodeIgniter mempunyai kelebihan :
  • syntax yang terstruktur
  • kemudahan dalam menggunakannya
  • codeigniter menyediakan fasilitas helper dan library yang dapat membantu developer dalam membuat pagination, session, manipulasi url dan lainnya yang akan kita pelajari pada tutorial codeigniter selanjutnya.
  • keamanan yang sudah lumayan karena user atau pengakses aplikasi tidak berhubungan langsung dengan database.

Cara Menggunakan CodeIgniter

Untuk memulai terlebih dahulu mendownload CodeIgniter pada situs resminya di https://www.codeigniter.com/, silakan klik disini.


  1. Buka aplikasi xampp lalu aktifkan Apache dan MySQL. Apache berfungsi sebagai sebuah Web Server. MySQL berfungsi sebagai penyimpanan Database
  2. Selanjutnya kita cari letak dari instalasi aplikasi xampp itu dimana, biasanya kalau menggunakan Sistem Operasi Windows terletak di : [ c:/xampp/htdocs/ ].
  3. Buatlah sebuah folder baru di dalam folder htdocs, terserah nama foldernya apa. sebagai contoh saya beri nama foldernya "biodata", jadi untuk mengaksesnya kita tinggal membuka web browser Google Chrome.
  4. Masukan url di bagian url address bar : http://localhost/biodata atau juga http://127.0.0.1/biodata atau juga bisa ip komputer kita semisal http://192.168.1.7/biodata
  5. Extract file zip atau rar hasil download Framework Codeigniter ke dalam folder yang sudah kita buat tadi ( folder biodata )
  6. Selanjutnya kita akses http://localhost/biodata atau http://127.0.0.1/biodata atau juga bisa ip komputer kita semisal http://192.168.1.7/biodata jika muncul tampilan Web Welcome Page dari Codeigniter tandanya kita sudah berhasil membuat direktori web dengan menggunakan xampp

Absensi








Video 




Membuat Hello World di CI



Latihan 1

  1. Instalasi dan Konfigurasi CI
  2. Fungsi Router dan Controller
  3. Menggunakan Bootstrap untuk View Aplikasi pada CI
  4. Menggunakan Template Bootstrap SBAdmin
  5. Mengenal Model dan CRUD
  6. Penanganan File Upload
  7. Mengatur Akses User

Latihan 2


  1. Membuat sistem informasi akademik dengan  menggunakan framework Code Igniter
  2. Membuat Toko Online

Referensi

  1. Xampp Web Server
  2. CodeIgniter
  3. Belajar CI untuk Pemula
  4. Contoh Proyek Aplikasi Web
  5. Github
  6. Proyek menggunakan Code Igniter 3
  7. Proyek menggunakan Code Igniter 4


PBKK-1

Pengertian Framework adalah sebuah kerangka kerja yang digunakan untuk mempermudah para developer software dalam membuat dan mengembangkan aplikasi. Framework berisikan perintah dan fungsi dasar yang umum digunakan untuk membangun sebuah software aplikasi sehingga diharapkan aplikasi dapat dibangun dengan lebih cepat serta tersusun dan terstruktur dengan cukup rapi. Framework juga bisa diartikan sebagai komponen - komponen pemrograman yang sudah jadi dan siap untuk digunakan kapan saja, sehingga pengembang aplikasi tidak perlu lagi membuat scrip yang sama untuk tugas - tugas yang sama.

Materi


  1. Pengenalan Framework
  2. NET Framework  -----> Latihan Aplikasi Desktop 1
  3. Aplikasi Media Capture
  4. Rich UI  dengan WPF - Windows Presentation Foundation, Latihan WPF
  5. UWP - Universal Windows Platform
  6. Membuat Aplikasi dengan NET
  7. Windows Presentation Foundation
  8. Latihan WPF - Membuat Dashboard 
  9. NET - Desktop Application
  10. Desain Aplikasi Desktop
  11. NET - Web Application
  12. NET - Mobile Application, NET MAUI
  13. SQL-Server
  14. Evaluasi Tengah Semester PBKK
  15. ETS 2022 - Kelas A
  16. Menggunakan Framework Code Igniter
  17. MVC dalam Code Igniter
  18. Mengatur Route dan Controller
  19. Mengenal View dalam CI
  20. Mengatur View dengan SB Admin
  21. Model dalam CI
  22. Model dan CRUD dalam Framework
  23. Toko Online dengan CI
  24. Quiz Aplikasi Pemesanan Tiket dengan CI
  25. Framework Laravel
  26. CRUD dengan Laravel 1
  27. CRUD dengan Laravel 2
  28. Studi Kasus 1 - Administrasi Surat
  29. Latihan Laravel
  30. Framework Google
  31. EAS 7 Juni 2022
QUIZ 2023

EAS 2021


EAS 2022

Buku


  • Rees Dayle, Laravel Code Smart
  • Beginning laravel : Beginner Guide to Application Development With Laravel
  • Web Application Development Code Ignitier
  • Gilmore, W. Jason. 2008. Beginning PHP and MySQL: From Novice to Professional. Apress. New York
  • Schmidt , Stephan et.all . 2006. PHP Programming With PEAR. Packt Publishing. Birmingham.
  • Menjadi master PHP dengan framework php (wardana, S.Hut, M.Si) elexmedia komputindo
  • Codeigniter: cara mudah membangun aplikasi PHP, Antonius Nugraha W.P., Media Kita, Jakarta 2010

Link Kelas 




MPPL-2019

Mata kuliah  ini membahas konsep dasar, pengetahuan dan kemampuan dalam manajemen projek perangkat lunak yang meliputi: manajemen perencanaan proyek, ruang lingkup, estimasi waktu, estimasi biaya, estimasi sumber daya, koordinasi sumber daya, kualitas dan resiko projek, pengadaan projek dan komunikasi projek. Disamping itu mata kuliah ini juga memberikan wawasan dan kemampuan dalam mengantisipasi perubahan organisasi terutama yang berhubungan proyek perangkat lunak di masyarakat.


Silabus